Tuesday, October 9, 2012

Keraton (Keramic Komposit Beton)

Keraton (Keramic Komposit Beton) adalah Pelat rusuk dengan pengisi tanah liat bakar, sebagai alternatif pelat lantai yang lebih Ekonomis dan Efisien. Pada buku Peraturan Beton Indonesia tahun 1971 Butir Ke-5 mengatakan "Material yang digunakan sebagai pengisi permanen adalah tanah liat yang dibakar yang mempunyai kuat tekan minimal sama dengan kuat tekan beton yang digunakan pada struktur pelat rusuk.



Sehingga Keraton merupakan pilihan terbaik untuk pengecoran saat ini, berikut adalah keunggulan dari produk tersebut :
  • Lebih murah daripada plat beton biasa, dengan kekuatan setara.
  • Lebih ringan dengan bobot mati antara 180 Kg/m² – 225 Kg/m², sehingga mengurangi beban bangunan secara   keseluruhan.
  • Lebih cepat pemasangannya, dan tidak membutuhkan perancah kayu sehingga:
    • Ramah lingkungan dengan penggunaan kayu yang sangat sedikit
    • Pada saat pemasangan tidak menggangu lantai bawahnya, karena tidak memerlukan penyangga perancah seperti pada pembuatan plat lantai beton biasa
  • Tidak memerlukan alat bantu seperti krane, sehingga dapat mengurangi biaya konstruksi.
    Berfungsi sebagai peredam suara dan panas.
  • Sebagai elemen estetika, dapat diperlakukan dengan diekspos sehingga memberikan dampak visual natural pada design interior.
 Sumber : www.duitemoro.com

No comments:
Write komentar

Rating Histats

Kategori Berita