Tuesday, September 11, 2012

Informasi dan kisi-kisi Lomba Kompetensi Siswa SMK tingkat Nasional

Lomba Kompetensi Siswa adalah kompetisi tahunan antar siswa pada jenjang SMK sesuai bidang keahlian yang diajarkan pada siswa SMK. LKS ini setara dengan OSN (Olimpiade Sains Nasional) yang dilaksanakan untuk jenjang SMP/SMA. LKS dilaksanakan mulai dari tingkat kabupaten/kota, privinsi hingga tingkat Nasional, pemenang LKS tingkat nasional akan mewakili Indonesia ke tingkat ASEAN Skill dan World Skill International Competition.
Lomba Kompetensi Siswa diadakan setiap tahunnya. Kegiatan ini merupakan salah satu bagian dari rangkaian seleksi untuk mendapatkan siswa-siswi terbaik dari seluruh indonesia yang akan dibimbing lebih lanjut oleh tim bidang kompetensi masing-masing dan akan diikutsertakan pada kompetisi keahlian tingkat internasional.

Bidang yang dilombakan sangat banyak yang merupakan kompetensi pada setiap sekolah untuk tingkat SMK. LKS ke-20 tahun 2012 tingkat Nasional telah dilaksanakan di Propinsi Jawa Barat tepatnya di Gedung Sasana Budaya Ganesha Bandung

Mungkin rekan semua ada yang mencari tentang informasi dan kisi-kisi LKS tingkat Nasional, saya akan bagikan kepada rekan semua kurang lebih ada 50 kompetensi keahlian sebagai berikut :


Untuk mendapatkan informasi tersebut rekan bisa download alamat dibawah ini
1. Download dari ziddu KLIK DISINI
2. Download dari Media Fire KLIK DISINI
semoga bermanfaat dan mohon bila berkenan untuk dapat memberikan saran,ide, gagasan dan lain-lain yang sipatnya membangun terhadap keberlangsungan weblog saya ini.

Terimakasih
Salam manis dari Ciamis

2 comments:
Write komentar
  1. Nice info
    kalau bisa download link-nya ditambah dong pa, diupload ke IDWS atau MF misalnya. Ziddu agak lelet soalnya.

    ReplyDelete
    Replies
    1. Silakan sekarang sudah bisa di Download di Media Fire dengan link di atas.

      Delete

Rating Histats

Kategori Berita